Error Saat Instal Windows 7

rnirwanda.blogspot.com - Kejadian ini berawal saat laptopku sudah terserang virus sangat parah. Ramnit namanya,  virus tersebut sudah merusak laptopku. Dan kuputuskan untuk  membeli Windows 7 didepan salah satu kampus di kota Medan. Sesampainya dirumah aku langsung menginstal laptopku dengan CD Windows 7 yang baru kubeli. Disaat penginstalan aku mendapatkan pesan error pada saat  boot melalui flashdisk.

Kecewa karena tidak bisa bekerja dengan laptopku. Akhirnya besok aku coba dikantor dan ternyata semuanya punya memiliki pesan error yang sama. Terakhir aku bertanya kepada salah satu teman kuliah dia bilan kalau bukan CD Windows 7 yang rusak bisa jadi Harddisknya yang bermasalah.

Dan akhirnya aku memberli CD Windows 7 ditempat penjualnya yang bertempat di Pajus, sama seperti sebelumnya setelah sampai diruma langsung saja menginstal Windows 7 dan ternyata tepat dugaanku bahwa CD Windows 7 yang rusak. Akhirnya akupun bisa posting diblog ini menggunakan laptop yang telah diperbaiki. 

2 Responses to "Error Saat Instal Windows 7"

  1. pret kirain da solusi
    jadi cuma ganti kaset ja ......masalah d hardisk juga mungkin
    solanya pernh kjadian seperti itu
    pas lagi instal partisi hd nya ilank gitu ja ...
    kyk hilang dtelan bumi
    di ulang seperti itu juga yg muncul
    solusi ganti hardisk baru bisa
    bed sector hardisk itu ssangat menganggu

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya mas, memang pada saat tulisan ini dibuat penulis hanya memiliki masalah pasa kaset saja. Walaupun banyak penyebab lain yang sangat berpengaruh.

      Delete

Komentar anda merupakan suatu masukan atau pendapat bagi saya, untuk bisa mengembangkan berbabagaimacam yang baik serta berkualitas. Trimakasih Gan.... :D